Sikap ilmiah dibutuhkan untuk menghasilkan karya ilmiah. Adapun beberapa sikap ilmiah yang diperlukan sebagai berikut.
- Peka terhadap kejadian di alam
- Tidak percaya pada takhayul yang tidak dapat dibuktikan
- Memiliki keingintahuan yang tinggi
- Memiliki minat yang tinggi untuk menghasilkan suatu karya
- Jujur dan objektif terhadap penelitian yang dilakukan
- Berpikir logis, terbuka, dan menerima kritik saran
- Teliti, tekun, dan tidak mudah putus asa
- Optimis dengan penelitian yang dilakukan
- Menghormati peneliti dan orang lain
- Menghargai hasil penelitian orang lain
Jadi, yang termasuk sikap ilmiah adalah nomor 1, 2, dan 3.
*(4) Prediksi yang dilakukan harus benar → salah. Penelitian tidak selalu menghasilkan hasil yang sesuai dengan prediksi. Penelitian justru bertujuan untuk mencari kebenaran terhadap prediksi atau hipotesis yang telah dibuat.