Latihan Matematika Kelas I Mengenal Satuan Waktu, Panjang, dan Berat
# 5
Pilgan

Keranjang milik Aji terdapat 3 buah jeruk.

Keranjang milik Bulan terdapat 1 buah pisang.

Sumber: www.freepik.com

Pernyataan yang benar adalah ...

A

Keranjang milik Aji lebih berat dari keranjang milik Bulan.

B

Keranjang milik Bulan lebih berat dari keranjang milik Aji.

C

Keranjang milik Aji lebih ringan dari keranjang milik Bulan.

Pembahasan:

Lebih berat merupakan satuan berat tidak baku.

Satuan berat tidak baku merupakan hasil pengukuran yang berbeda-beda setiap orangnya.

Benda lebih ringan posisi pada sisi timbangan lebih tinggi.

Benda lebih berat posisi pada sisi timbangan lebih rendah

Sumber: www.freepik.com

Aji mempunyai 3 buah jeruk.

Bulan memiliki 1 buah pisang.

Posisi 3 buah jeruk pada timbangan lebih rendah dari 1 buah pisang.

3 buah jeruk lebih berat dari 1 buah pisang.

Jadi, keranjang milik Aji yang lebih berat dari keranjang milik Bulan