Perhatikan teks berikut!
Pengaruh Perubahan Cuaca terhadap Kehidupan Manusia
Indonesia merupakan negara beriklim tropis. Cuaca berubah-ubah. Terkadang panas, berawan, mendung, atau hujan. Keadaan cuaca dipengaruhi oleh tiga unsur. Ketiganya adalah matahari, angin, dan air.
Cuaca sangat berpengaruh bagi kehidupan manusia. Mulai dari ketersediaan sumber daya alam. Ketersediaan alat transportasi. Bahkan, kelancaran aktivitas manusia sehari-hari.
(Sumber: BSE Kelas 3 Tema 5)
Berdasarkan teks di atas, unsur yang mempengaruhi cuaca adalah ....