Ketika membersihkan rumah, kita akan menggunakan benda-benda, seperti alat pembersih lantai (alat pel), ember, kain, sikat, semprotan cairan pembersih, sapu, dan kemoceng.

Pada gambar di atas terdapat nama beberapa benda yang ditulis tidak lengkap, yaitu kain, ember, dan sikat. Benda yang digunakan untuk membersihkan kaca adalah kain.
Kata kain terletak pada baris nomor dua.