Diketahui:

Ditanya:
Pernyataan yang sesuai?
Dijawab:
Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut, kita gunakan konsep FPB.
Cari faktorisasi prima untuk 69, 92, 138, dan 46
69=3×23
92=22×23
138=2×3×23
46=2×23
FPB diambil faktor yang sama dan pangkat paling kecil.
FPB dari 69, 92, 138, dan 46 adalah 23.
Artinya jumlah paket bantuan paling banyak yang bisa disiapkan adalah 23 paket.
Selanjutkan kita hitung banyak masing-masing barang untuk setiap paketnya.
Sabun mandi =69÷23=3 batang
Shampo =92÷23=4 sachet
Mie instan =138÷23=6 bungkus
Susu kaleng =46÷23=2 kaleng
Dari pernyataan setiap opsi yang sesuai adalah masing-masing paket berisi 3 sabun mandi.
Jadi, pernyataan yang tepat adalah masing-masing paket berisi 3 sabun mandi.