Latihan Kimia Kelas XI Konsep Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
0 dari 10 soal terjawab
# 1
Pilgan

Ghea mereaksikan 20 mL larutan MgCl2 0,2 M dan 20 mL larutan H3PO3 0,5 M untuk mempelajari proses reaksi dan kemungkinan produk yang dihasilkan. Pernyataan berikut yang sesuai untuk menunjukkan hasil analisis Ghea adalah .... (Ksp Mg3(PO3)2 == 1,0 ×\times 10-25)

A

terbentuk 2,4 mg padatan garam di akhir reaksi

B

reaksi antara asam basa sehingga menghasilkan garam dan air

C

terbentuk sejumlah gas dan larutan baru di akhir reaksi

D

tetapan hasil kali kelarutan merupakan hasil perkalian konsentrasi ion klorida dan ion fosfit

E

tidak terbentuk padatan namun reaksi berlangsung membentuk larutan baru

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10