Satuan tidak baku merupakan hasil pengukuran yang berbeda-beda setiap orangnya.
Satuan berat tidak baku dapat diukur dengan batu, kelereng, atau buah-buahan.
Letak dua benda pada timbangan sama tinggi berarti memiliki sama berat.
Benda lebih ringan posisi pada pada sisi timbangan lebih tinggi.
Benda lebih berat posisi pada sisi timbangan lebih rendah.

Letak 1 buah kelapa muda lebih rendah dengan 1 buah telur.
Jadi, berat 1 buah kelapa muda lebih berat dari 1 buah telur.