Latihan IPA Kelas V Organ Pernapasan
0 dari 10 soal terjawab
# 7
Pilgan

Untuk melakukan kegiatan sehari-hari, manusia memerlukan asupan oksigen. Oksigen digunakan oleh tubuh manusia untuk ...

A

melepaskan energi dari makanan

B

mengedarkan darah ke seluruh tubuh

C

mengeluarkan karbon dioksida dari dalam tubuh

D

membentuk sel darah merah dan sel darah putih