Bank Soal Sejarah Indonesia SMA Politik dan Ekonomi Masa Reformasi

Soal

Pilgan

Salah satu pencapaian Gus Dur dalam reformasi bidang hukum dan pemerintahan adalah ...

A

Masyarakat dapat memilih wakil mereka di tiap tingkat Dewan Perwakilan.

B

Menindak tegas usaha-usaha yang mengancam keutuhan NKRI.

C

Membebaskan msyarakat untuk berpendapat.

D

Membangun tatanan politik yang baru.

E

Meluruskan otonomi daerah.

Pembahasan:

Pada masa pemerintahan Gus Dur, MPR melaksanakan amandemen UUD 1945 pada tanggal 18 Agustus tahun 2000. Amandemen tersebut berkaitan dengan susunan pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang terdiri atas pemerintahan pusat, provinsi, kabupaten dan kota. Amandemen yang dilaksanakan sekaligus merubah pelaksanaan proses pemilu berikutnya, yakni masyarakat pemilik hak suara dapat memilih langsung wakil-wakil mereka di tiap tingkat Dewan Perwakilan.

Maka jawaban yang tepat adalah “Masyarakat dapat memilih wakil mereka di tiap tingkat Dewan Perwakilan”.

Video
19 Oktober 2021
Perlawanan Pejuang Aceh Terhadap Belanda | Contoh Soal Materi Perang Melawan Kolonialisme dan Imp...
Rangkuman

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal