Bank Soal Matematika SD Pengukuran

Soal

Pilgan

Membeli Bumbu Masak

Bu Lita hari ini pergi ke pasar untuk membeli sejumlah bumbu masak.

Berikut jenis bumbu masak dan masing-masing beratnya.

Penjual kemudian menimbang sejumlah bawang putih yang sudah dipilih Bu Lita.

Hal yang perlu dilakukan penjual adalah ....

A

menambahkan 500 gr bawang putih

B

mengurangi 200 gr bawang putih

C

membulatkan hasil timbangan menjadi 800 gr

D

menimbang ulang sampai hasil timbangan 400 gr

Pembahasan:

Diketahui:

Bawang putih yang akan dibeli = 0,5 kg

Hasil timbangan sebagai berikut

Ditanya:

Hal yang perlu dilakukan penjual?

Dijawab:

Ingat bahwa 1 kg = 1.000 gram

0,5 kg =0,5×1.000=500=0,5\times1.000=500 gram

Selanjutnya perhatikan angka yang ditunjuk pada timbangan. Timbangan tersebut memiliki skala 100 gram.

Artinya bawang putih yang ditimbang lebih berat dari pesanan Bu Lita.

Kelebihan = 700 - 500 = 200 gr

Jadi, hal yang harus dilakukan adalah mengurangi 200 gr bawang putih.

Video
16 Maret 2020
Menentukan Besar Penyiku Sudut X
Rangkuman
08 April 2020
Bangun Datar | Matematika | Kelas 4 | Tema 4 Berbagai Pekerjaan | Subtema 1 Jenis-jenis pekerjaan...

Siswa

Ingin latihan soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Guru

Ingin akses bank soal, nonton, atau unduh materi belajar lebih banyak?

Buat Akun Gratis

Soal Populer Hari Ini

Cek Contoh Kuis Online

Kejar Kuis

Cek Contoh Bank Soal

Kejar Soal