Latihan Matematika Wajib Kelas X Rasio Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku
# 10
Pilgan

Diberikan sinA=810\sin A=\frac{8}{10}. Nilai cosA\cos A jika AA adalah sudut lancip adalah ....

A

610\frac{6}{10}

B

75\frac{7}{5}

C

35\frac{3}{5}

D

68\frac{6}{8}

E

59\frac{5}{9}

Pembahasan:

Diketahui:

sinA=810\sin A=\frac{8}{10}

Ditanya:

cosA=?\cos A=?

Jawab:

Langkah-langkah menyelesaikan persoalan di atas adalah sebagai berikut.

Ilustrasikan dalam segitiga siku-siku

Karena sinus sudut adalah perbandingan antara panjang sisi depan dengan sisi miring yaitu sinθ=DeMi  \sin\theta=\frac{\text{De}}{\text{Mi}\ }\ , maka ilustrasi segitiga siku-siku yang tepat adalah

Misalkan x=x= panjang sisi samping, y=y= panjang sisi depan, dan r=r= panjang sisi miring. Maka, y=8y=8 dan r=10r=10

Mencari panjang sisi yang belum diketahui

Sisi samping dapat dicari dengan teorema Pythagoras yaitu

x=r2y2x=\sqrt{r^2-y^2}

=10282=\sqrt{10^2-8^2}

=10064=\sqrt{100-64}

=36=\sqrt{36}

=6=6

Mencari nilai cosA\cos A

Cosinus sudut adalah perbandingan antara panjang sisi samping dengan sisi miring. Dengan demikian

cosθ=Sa Mi   \cos\theta=\frac{\text{Sa }}{\text{Mi}\ }\ \

cosA=xr\cos A=\frac{x}{r}

cosA=610\cos A=\frac{6}{10}

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10