Latihan Bahasa Indonesia Kelas VIII Simpulan Isi Iklan, Slogan, Poster
# 9
Pilgan

(Sumber: nesabamedia.com)

Apa maksud pernyataan pada paragraf kedua?

A

Memberitahukan hasil rapat umum kepada Kreditur PT. Beton Perkasa Wijaksana.

B

Pemegang saham menyetujui pengurangan modal perseroan.

C

Pemegang saham luar biasa menyetujui perubahan Anggaran Dasar.

D

Kreditur wajib menyetujui perubahan Modal Setor Perseroan.

Pembahasan:

Paragraf kedua berisi hasil rapat pemegang saham luar biasa PT. Beton Perkasa Wijaksana. Maksud dituliskannya paragraf tersebut adalah untuk memberitahukan hasil rapat kepada kreditur tentang perubahan jumlah modal setor perseroan dan perubahan Anggaran Dasar.

Jadi, jawaban yang paling tepat adalah memberitahukan hasil rapat umum kepada Kreditur PT. Beton Perkasa Wijaksana.