Latihan Biologi Kelas XII Hukum Pewarisan Sifat (Hukum Mendel)
0 dari 10 soal terjawab
# 9
Pilgan

Berikut pernyataan terkait dengan hukum Mendel II adalah benar, kecuali ....

A

dibuktikan dalam persilangan dihibrid

B

pemisahan alel secara bebas pada saat meiosis

C

alel dapat berpasangan secara bebas dengan alel lain yang bukan sehomolog

D

menghasilkan rasio fenotipe 9 : 3 : 3 : 1

E

dikenal sebagai hukum asortasi