Latihan Bahasa Indonesia Kelas IX Identifikasi Cerita Inspiratif
# 9
Pilgan
  1. Memiliki alur yang sistematis
  2. Terdapat kalimat ajakan atau larangan
  3. Isi cerita menggugah hati pembaca
  4. Menggunakan bahasa ilmiah
  5. Memiliki pesan dan amanat dari penulis
  6. Tokoh cerita berupa fiksi

Pernyataan di atas yang termasuk ciri-ciri cerita inspiratif adalah ...

A

1, 2, dan 5

B

1, 3, dan 5

C

1, 3, dan 6

D

1, 3, 5, dan 6

Pembahasan:

Teks cerita inspiratif mempunyai ciri-ciri:

  • Terdapat tokoh di dalam cerita
  • Tokoh berangkat dari kisah nyata, bisa juga dari cerita fiksi
  • Memiliki tema dan judul
  • Memiliki alur yang sistematis
  • Isi cerita menggugah hati pembaca
  • Memiliki pesan dan amanat dari penulis

Jadi jawaban yang benar adalah

1. Memiliki alur yang sistematis

3. Isi cerita menggugah hati pembaca

5. Memiliki pesan dan amanat dari penulis