1) Mencari titik potong sumbu- x dan sumbu-y tiap pertidaksamaan



2) Gambar grafik dan menentukan titik-titik pojok

Koordinat di titik A
Mencari nilai y menggunakan metode eliminasi. Pertidaksamaan yang dieliminasi adalah garis merah dengan biru karena kedua garis tersebut yang saling berpotongan di titik A.

Menentukan nilai x dengan metode substitusi.
x+2y=8, dengan y=518
x+2(518)=8
x=8−536=540−36
x=54
Koordinat di titik B
Mencari nilai y menggunakan metode eliminasi. Pertidaksamaan yang dieliminasi adalah garis biru dengan kuning karena kedua garis tersebut yang saling berpotongan di titik B.

Menentukan nilai x dengan metode substitusi
x−2y=2, dengan y=23 maka:
x−2(23)=2
x=2+26=24+6
x=5
Titik-titik pojoknya adalah:
A=(54, 518)
B=(5, 23)
C=(2, 0)
3) Nilai Optimum

Jadi, nilai maksimum dari f(x,y)=x+10y adalah 36,8