Latihan Kimia Kelas X Rumus Kimia,Tata Nama, dan Persamaan Reaksi
0 dari 10 soal terjawab
# 3
Pilgan

Nama senyawa dari CaCO3 adalah ....

A

kalsium karbonat

B

kalium(II) karbonat

C

kalium karbonat

D

kalsium(II) karbonat

E

kalsium trikarbonat