Diketahui:
Massa MnO2 = 17,4 gram
Volume HCl = 400 ml = 0,4 L
Konsentrasi HCl = 2 M
Ar: Mn = 55, O = 16, H = 1, Cl = 35,5
Tekanan (P) = 1 atm
Suhu (T) = 27oC + 273 = 300 K
Ditanya:
Berapa volume gas klorin yang dihasilkan pada suhu 27oC dan tekanan 1 atm?
Dijawab:
Persamaan reaksi setaranya yaitu:
MnO2(s) + 4HCl(aq) ⟶ MnCl2(aq) + 2H2O(l) + Cl2(g)
- Mencari mol masing-masing zat yang bereaksi
Massa zat hasil reaksi dapat diketahui dari mol pada saat setimbang, dengan cara mencari mol masing-masing zat pereaksi atau reaktannya terlebih dahulu.
Mol MnO2
Karena yang diketahui pada soal adalah massa Al, maka mol Al dapat diperoleh dari perhitungan berikut:
Mr MnO2=Ar Mn+(2×Ar O)
=55+(2×16)
=55+32
=87
mol MnO2=ArMassa = 8717,4 =0,2 mol
Mol HCl
Karena yang diketahui pada soal adalah volume dan konsentrasinya, maka mol HCl dapat diperoleh dari perhitungan berikut:
Molaritas (M)=Vn
n=M×V =2 M×0,4 L =0,8 mol

Didapatkan mol gas klorin adalah 0,2 mol.
- Mencari mol Cl2 pada suhu 27oC dan tekanan 1 atm menggunakan persamaan gas ideal
P×V=n×R×T
1 atm×V=0,2 mol×0,082 L.atm/mol.K×300 K
V=4,92 L
Jadi, volume gas klorin yang dihasilkan pada suhu 27oC dan tekanan 1 atm adalah sebanyak 4,92 L.