Latihan Fisika Kelas XI Titik Berat
# 5
Pilgan

Sebuah tiang penampang jalan tol memiliki dimensi sebagai berikut.

Letak titik berat tiang tersebut berada di ... m.

A

(6,6)

B

(6,7)

C

(6,8)

D

(6,9)

E

(6,10)

Pembahasan:

Diketahui:

Bangun dua dimensi pada sumbu-XX dan sumbu-YY.

Ditanya:

Titik berat (x,y)=?\left(x,y\right)=?

Dijawab:

Titik berat suatu benda adalah pusat masa suatu benda. Bangun pada soal merupakan bangun dua dimensi yang memiliki luasan (A)\left(A\right). Titik berat suatu bangun dua dimensi yang tidak homogen dapat dicari dengan membagi bangun tersebut menjadi beberapa bangun homogen. Karena bangun pada soal merupakan bangun dua dimensi, maka untuk mencari titik beratnya kita dapat menggunakan persamaan luasan yaitu seperti berikut.

x=x1A1+x2A2A1+A2x=\frac{x_1A_1+x_2A_2}{A_1+A_2} dan y=y1A1+y2A2A1+A2y=\frac{y_1A_1+y_2A_2}{A_1+A_2}

Tiang tersebut dapat dibagi menjadi dua bangun, yaitu persegi panjang (bangun 1) dan persegi panjang (bangun 2).

1) Tentukan titik berat pada koordinat xx.

Titik berat pada koordinat xx berada di posisi xx = 6 m karena tiang berbentuk simetris terhadap sumbu-XX.

2) Tentukan titik berat pada koordinat yy.

y=y1A1+y2A2A1+A2y=\frac{y_1A_1+y_2A_2}{A_1+A_2}

y=(4)((75)(8))+(9)((12)(108))(75)(8)+(12)(108)y=\frac{\left(4\right)\left(\left(7-5\right)\left(8\right)\right)+\left(9\right)\left(\left(12\right)\left(10-8\right)\right)}{\left(7-5\right)\left(8\right)+\left(12\right)\left(10-8\right)}

y=64+21616+24y=\frac{64+216}{16+24}

y=28040y=\frac{280}{40}

y=7y=7 m

Jadi, letak titik berat tiang tersebut berada di (6, 7) m.