Sebuah benda yang melakukan Gerak Lurus Beraturan (GLB) memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
- besar kecepatan dan kelajuan benda tetap;
- benda bergerak pada lintasan lurus dan arah kecepatannya tetap;
- benda tidak memiliki percepatan atau percepatannya nol.
Jadi, pernyataan yang tidak tepat dengan ciri-ciri Gerak Lurus Beraturan (GLB) adalah kecepatan rata-ratanya nol, karena pada GLB kecepatan rata-rata sebuah benda tidak selalu nol.