Pembahasan:
CARA I
Kereta berangkat pukul = 08.10
Kereta tiba pukul
= waktu rencana + waktu keterlambatan
= 15.55 + 25 menit
= 15.80
= 15.00 + 80 menit
= 15.00 + (60 menit + 20 menit)
= 15.00 + 1 jam 20 menit
= 16.20
Lama waktu perjalanan
= waktu kereta tiba - waktu kereta berangkat
= 16.20 - 08.10
= (16 - 8) jam + (20 - 10) menit
= 8 jam 10 menit
CARA II
Lama waktu perjalanan
= lama waktu perjalanan sesuai jadwal + waktu keterlambatan
= (15.55 - 08.10) + 25 menit
= 7 jam 45 menit + 25 menit
= 7 jam 70 menit
= 7 jam + (1 jam 10 menit)
= 8 jam 10 menit